Rabu, 16 Januari 2013

Resep Membuat Sup Ikan Asap

Resep Membuat Sup Ikan Asap


Bahan dan Resep Membuat Sup Ikan Asap :




  • Buah melinjo 150 gram

  • Ikan asap 150 gram

  • Ikan teri nasi 50 gram

  • Tomat merah 2 buah

  • Bawang merah 3 butir

  • Bawang putih 3 siung


Bumbu  yang digunakan untuk Cara Membuat Sup Ikan Asap :




  • Cabe merah 4 buah

  • Kemiri 3 butir

  • Terasi 1/2 sdt

  • Lengkuas 1 cm, memarkan

  • Air 800 ml

  • Daun salam 2 lembar

  • Garam secukupnya


Resep Membuat Sup Ikan Asap :




  1. Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah, kemiri dan terasi.

  2. Campur bumbu halus dengan santan dan ikan asap.

  3. Masak hingga mendidih sambil di aduk terus supaya santan tidak pecah.

  4. Masukkan teri nasi dan buah melinjo.

  5. Aduk rata, bumbui dengan garam, tambahkan potongan tomat.

  6. Masak hingga bumbu meresap dan matang. Angkat, selesailah Cara Membuat Sup Ikan Asap

  7. Menu Melinjo Ikan Asap siap disajikan.


Resep Membuat Sup Ikan Asap ini untuk 4 porsi. Demikianlah Resep Membuat Sup Ikan Asap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar